BUKAN SEKEDAR AJANG KUMPUL

Sebuah kata yang semua Orang dipastikan sudah tahu maksudnya, Walaupun dengan kadar kepahaman yang berbeda. Dan sedikit bertabrakan. BUKAN SEKEDAR AJANG KUMPUL Ingin berbagi Pengetahuan Seputar Kebiasaan / Adat Istiadat, Budaya, Kesenian serta segala bentuk hal yang memiliki nilai seni.


Agustus Strindberg Biografi

Diposting oleh Joe kancil Sabtu, 18 Februari 2012 3 komentar
  Seorang dramawan, novelis, dan penulis cerita pendek berasal dari Swedia. August Strindberg lahir di Stockholm. Ayahnya, Carl Oscar Strindberg, bangga jejak darah aristokratis, adalah agen pengiriman, tapi sukses bisnisnya relatif sederhana. ibu Strindberg, Ulrika eleanora Norling, memiliki latar belakang proletar.        Dia adalah putri seorang penjahit, yang pernah menjadi pembantu rumah tangga...

Menulis drama realis

Diposting oleh Joe kancil Sabtu, 04 Februari 2012 1 komentar
Menulis drama realis adalah proses transformasi realita kedalam karya sastera berbentuk drama.  Dalam menulis drama realis yang perlu diperhatikan adalah kesesuaian paparan yang akan disajikan dalam karya drama dengan realita sehari-hari.  Bila dikaitkan dengan ungkapan Sri Sultan Hamengkubuwoni X bahwa pertunjukan drama disepadankan dengan sandiwara maka drama realis adalah indikasi paling sesuai sebagai latar entrinya. Drama realis...

Langkah - Langkah Peran dengan Adegan

Diposting oleh Joe kancil Senin, 19 Desember 2011 3 komentar
         Kalimat dalam dialog mengandung isi pikiran dan perasaan yang perlu diekspresikan. Untuk dapat menyampaikannya diperlukan kemampuan vokal, gerak, dan imajinasi seorang pemain. Vokal     Hal yang perlu diperhatikan dalam vokal: •    aksen dinamik, merupakan bagian kata atau kalimat yang diucapkan lebih keras atau diberi penekanan daripada kata atau kalimat...

Menentukan Bentuk dan Gaya Pementasan

Diposting oleh Joe kancil Sabtu, 22 Oktober 2011 1 komentar
Bentuk dan gaya pementasan membingkai keseluruhan penampilan pementasan. Penting bagi sutradara untuk menentukan dengan tepat bentuk dan gaya pementasan. Bentuk dan gaya yang dipilih secara serampangan akan mempengaruhi kualitas penampilan. Berdasar Naskah Lakon Mementaskan teater berdasarkan naskah lakon menjadi ciri umum teater modern. Hal ini memiliki kelebihan tersendiri, di antaranya adalah sebagai berikut. Durasi waktu dapat...

Catatan Membaca Naskah Drama

Diposting oleh Joe kancil Sabtu, 08 Oktober 2011 1 komentar
        Membaca drama berbeda dari membaca fiksi drama menceritakan sedikit tentang karakter, biasanya hanya dalam arah tahap yang pemirsa dari memainkan tidak melihat. Kedua aktor dan pembaca, kemudian, harus membaca petunjuk tahap hati-hati dan untuk membuat kesimpulan dari apa yang dipelajari tentang karakter dalam dialog. Dari apa yang dikatakan karakter, Anda harus membangun sebuah penafsiran...

Moliere Biografi

Diposting oleh Joe kancil Rabu, 05 Oktober 2011 1 komentar
Molière, yang nama aslinya adalah Jean Baptiste Poquelin, Sebagai dramawan komik dia dapat disamakan dengan dramawan aliran lain seperti Aristophanes, Plautus, dan George Bernard Shaw. Ia juga aktor drama komik terkemuka Perancis, sutradara panggung, dan ahli teori dramatis abad ke-17. Dalam periode awal teater, didominasi oleh tragedi neoklasik formal, Molière menegaskan potensi komedi sebagai bentuk, seni yang fleksibel.Ia dilahirkan pada...

Tata Rias Aktor Teater

Diposting oleh Joe kancil Senin, 26 September 2011 0 komentar
      Merias wajah bukan merupakan hal yang baru untuk dikenal atau dipergunakan. Sejak ribuan tahun yang lalu rias wajah sudah dikenal dan ditrapkan oleh kaum wanita khususnya, dimana setiap negara dan bangsa mempunyai ciri-ciri dan tanda-tanda ataupun standard tertentu akan arti ”cantik”. Warna-warni untuk rias wajah yang dikenal sejak zaman dulu adalah warna putih, merah dan hitam, yang diambil dari daun-daunan,...

Teater boneka

Diposting oleh Joe kancil Rabu, 21 September 2011 3 komentar
Hm…. Sudah lama sekali rasanya fakum dari blog,, akhirnya sekarang bisa lagi buat posting lagi. Terkadang setiap saya lagi ngenet saya pengen sekali buat artikel buat blog saya,, tapi kalau ngenet di warnet rasanya tidak Afdol gak akayak di rumah sendiri… Oop… malah curhat,posting kali ini saya ingin berbagi, mengenal apa tho itu teater boneka. Teater Boneka menjadi salah satu bentuk teater, karena penggunaan pemain bukan manusia yaitu...

Latihan Asah Akting

Diposting oleh Joe kancil Rabu, 27 Juli 2011 3 komentar
Hay teman… diantara kalian siapa yang jago akting, Mungkin semuanya saya kira jago akting semua,, Apa lagi anak cowo!! gak seru kalau tidak jago akting…, Sebenar sih..gampang_gampang susah untuk belajar akting, asal kita tahu dasarnya. Untuk itu mari kita belajar dasar dengan latihan interaktif. Latihan interaktif bertujuan mengasah keberanian akting, menghilangkan rasa risih serta membangun kekuatan mental sebagai aktor. Ada lima tingkatan...

Menonton Imajinasi

Diposting oleh Joe kancil Senin, 25 Juli 2011 2 komentar
Pernah kan anda berimajinasi? Saat menonton sebuah pertunjukan sandiwara kerap kita terbawa kedalam suasana yang dihadirkan para aktor tanpa disadari. Sering kali tanpa disadari kita menangis saat menonton drama, apalagi saat menonton yang namanya sinetron. Bahkan sangking asyik nya mata kita mau copot mlototin itu layar TV, sampai tak berkedip… Didalam seni pertunjukan. Kemampuan akting anak wayang yang bermain sandiwara di atas pentas...

Asal Mula Aksara Jawa

Diposting oleh Joe kancil Minggu, 24 Juli 2011 7 komentar
Tahu apa aksara Jawa? Pernah denger dongeng Ajisaka, Menurutku, aksara Jawa itu penting banget mengingat aku adalah orang Jawa (walau cuma Jawa keturunan), aksara Jawa adalah bagian yang sangat penting dari kebudayaan Jawa. Aksara Jawa ini punya sejarahnya sendiri, legenda atau mitos gitu, yang dipercaya sebagai asal mula munculnya aksara ini. Sayangnya, ga banyak anak muda Indonesia sekarang yang peduli, apalagi tahu tentang kisah2...

Jacinto Benavente Biografi

Diposting oleh Joe kancil Sabtu, 23 Juli 2011 0 komentar
Jacinto Benavente (1866-1954), anak seorang dokter anak terkenal, lahir di Madrid. Ia belajar hukum, tetapi ketika ayahnya meninggal dan meninggalkannya dengan pendapatan yang nyaman, ia meninggalkan studinya dan bepergian secara luas di Perancis, Inggris, dan Rusia.Setelah kembali ke Spanyol ia diedit, dan memberikan kontribusi, beberapa surat kabar dan jurnal. Ia menerbitkan kumpulan puisi (1893) dan mencapai beberapa ketenaran dengan...

Ekspresi Wajah atau Mimik

Diposting oleh Joe kancil Kamis, 21 Juli 2011 1 komentar
       Ekspresi wajah atau mimik adalah hasil dari satu atau lebih gerakan atau posisi otot pada wajah. Ekspresi wajah merupakan salah satu bentuk komunikasi nonverbal, dan dapat menyampaikan keadaan emosi dari seseorang kepada orang yang mengamatinya. Ekspresi wajah merupakan salah satu cara penting dalam menyampaikan pesan sosial dalam kehidupan manusia, namun juga terjadi pada...

Wanita - Wanita Charlie Chaplin

Diposting oleh Joe kancil Selasa, 19 Juli 2011 2 komentar
        Siapa yang tidak mau seperti tokoh ini…. Udah tenar,di kelilingi cewek – cewek cantik lagi,, Ya dia adalah Sir Charles Spencer Chaplin, Jr. KBE  atau yang lebih di kenal dengan mana Charlie Chaplin.kalau saya sebelumnya sudah menginggung siapa sosok Charlie Chaplin / Biografi Charlie Chaplin. Kini saatnya mengenal lebih dalam dalam lagi, Siapa sih wanita-wanita Charlie Chaplin. Berikut wanita...

Translator

Pengikut

backLink

Mau Tukar Link? Copy/paste code HTML berikut ke blog anda

Bukan sekedar ajang kumpul

joe kancil Theater
Kehidupan

Free Automatic Link Free Automatic Link Web Link Exchange Kostenlose Backlink Austausch Unlimited Backlink Unlimited Backlink Free Automatic Link Unlimited Backlink Unlimited Backlink Free Backlinks PlanetBlog - Komunitas Blog Indonesia
free counters

pasang iklan anda